dear zahir, ada beberapa pertanyaan: 1) tentang maintain data, hal-hal apa saja yang membuat kita harus melakukan perbaikan data? 2) saya sudah coba versi demonya, tetapi waktu saya generate report data produk, terkadang HPP tidak sesuai dengan apa yang diinput? Saya pake FIFO 3) apa saja yang bisa dilakukan pada data aktiva tetap? kalau mau menjual aktiva tetap, bagaimana prosedur input-nya? 4) Kalo ada penambahan masa manfaat aktiva tetap karena ada overhaul mesin. dalam prosedur akuntansi, kita harus men-debit akun akumulasi depresiasi? dimana bisa dilakukan? 5) Usul saja, bagaimana kalau produk konsinyasi juga ada buku besar pembantu-nya sehingga bisa diketahui hutang konsinyasi per supplier? seperti halnya pembelian. Trus, ada juga fitur untuk membuat faktur penjualan atas produk konsinyasi yang terjual. 6) Ada ga short cut yang bisa mengeliminasi penggunaan mouse? jika di dalam form order pembelian misalnya, bagaimana cara berpindah dari pengisian info produk (kode produk, jumlah, harga) ke bawahnya tanpa menggunakan mouse? Terima kasih sebelumnya..

Terima kasih atas pertanyaannya, 1. Mengenai maintain data, program zahir sudah menyediakan fasilitas yang terdapat pada alat bantu, semua menu [...]

By |2016-11-10T15:33:14+07:00Februari 3rd, 2013|Categories: Sebelum Membeli|0 Comments

dear zahir, ada beberapa pertanyaan: 1) tentang maintain data, hal-hal apa saja yang membuat kita harus melakukan perbaikan data? 2) saya sudah coba versi demonya, tetapi waktu saya generate report data produk, terkadang HPP tidak sesuai dengan apa yang diinput? Saya pake FIFO 3) apa saja yang bisa dilakukan pada data aktiva tetap? kalau mau menjual aktiva tetap, bagaimana prosedur input-nya? 4) Kalo ada penambahan masa manfaat aktiva tetap karena ada overhaul mesin. dalam prosedur akuntansi, kita harus men-debit akun akumulasi depresiasi? dimana bisa dilakukan? 5) Usul saja, bagaimana kalau produk konsinyasi juga ada buku besar pembantu-nya sehingga bisa diketahui hutang konsinyasi per supplier? seperti halnya pembelian. Trus, ada juga fitur untuk membuat faktur penjualan atas produk konsinyasi yang terjual. 6) Ada ga short cut yang bisa mengeliminasi penggunaan mouse? jika di dalam form order pembelian misalnya, bagaimana cara berpindah dari pengisian info produk (kode produk, jumlah, harga) ke bawahnya tanpa menggunakan mouse? Terima kasih sebelumnya..

Terima kasih atas pertanyaannya, 1. Mengenai maintain data, program zahir sudah menyediakan fasilitas yang terdapat pada alat bantu, semua menu [...]

By |2016-11-10T15:33:14+07:00Februari 3rd, 2013|Categories: Sebelum Membeli|0 Comments

Dengan hormat,Saya memiliki perusahaan sendiri bidang supplier, saya bekerja berdasarkan project, dalam setahun memiliki project 3 – 7 jenis, untuk transaksi saya membeli barang import dan barang lokal dan disupplay ke pemberi kerja, saya melakukannya semua sendiri saya ingin software accounting yang bisa mencatat semua pengeluaran saya, persediaan sampel barang, transaksi harian, bulanan dan tahunan, serta terdapat lap. pajak yang harus saya bayar bulanan dan tahunan dan untuk laporan pajaknya bisa langsung diprin berupa SPT, Apakah software Zahir small bussiness dapat membantu pekerjaan saya???Terimakasih Hormat saya,Bpk. Joko

Kepada Yth. Bapak Joko Terima kasih atas pertanyaannya, Zahir edisi small business belum memiliki fasilitas project, namun bapak bisa upgrade [...]

By |2022-09-25T21:40:52+07:00Februari 3rd, 2013|Categories: Sebelum Membeli|0 Comments

Umunya bila system database yg digunakan adalah client server maka dimungkinkan untuk menjalankan aplikasi secara remote desktop. Apakah untuk zaihr juga bisa dijalankan melalui remote destop via koneksi internet ? Dan secara teori, bagaimanakah keamanan data yg dihasilkannya mengingat transmisi data diproses melalui koneksi internet? Terima Kasih

Terima kasih atas pertanyaannya, Zahir bisa saja di jalankan melalui remote desktop via internet, sama seperti aplikasi lainnya, namun kecepatan [...]

By |2013-02-03T22:02:12+07:00Februari 3rd, 2013|Categories: Sebelum Membeli|0 Comments